Kosa kata
Pelajari Kata Sifat – Inggris (UK)

quiet
the quiet girls
pendiam
gadis-gadis yang pendiam

angry
the angry men
marah
pria yang marah

serious
a serious discussion
serius
pertemuan serius

helpful
a helpful consultation
bermanfaat
konsultasi yang bermanfaat

long
long hair
panjang
rambut panjang

delicious
a delicious pizza
lezat
pizza yang lezat

cool
the cool drink
sejuk
minuman sejuk

loving
the loving gift
penuh kasih
hadiah yang penuh kasih

friendly
the friendly hug
persahabatan
pelukan persahabatan

everyday
the everyday bath
sehari-hari
mandi sehari-hari

tired
a tired woman
lelah
wanita yang lelah
